get app
inews
Aa Text
Read Next : Geger Sinkhole Sedalam 5,7 Meter Muncul di Sawah Warga Limapuluh Kota

Sinkhole Berair Biru di Limapuluh Kota jadi Wisata Dadakan, Warga Ambil Air untuk Obat

Jumat, 09 Januari 2026 - 19:40:00 WIB
Sinkhole Berair Biru di Limapuluh Kota jadi Wisata Dadakan, Warga Ambil Air untuk Obat
Fenomena sinkhole di area persawahan warga Kabupaten Limapuluh Kota kini menjadi wisata dadakan. (Foto: iNews)

Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) pun mengeluarkan peringatan keras. "Masyarakat diimbau tidak mendekati bibir lubang. Tanah di sekitar lokasi masih sangat labil dan potensi amblasan susulan sangat tinggi, terutama saat curah hujan meningkat," tegas rilis resmi pakar geologi.

Pemerintah setempat menegaskan bahwa area sinkhole tersebut bukanlah objek wisata melainkan lokasi bencana geologi. Garis pengaman telah dipasang untuk mencegah warga terperosok, namun antusiasme warga yang tinggi seringkali mengabaikan batasan tersebut.

Prioritas utama saat ini adalah keselamatan warga, mengingat rongga di bawah tanah yang belum terdeteksi bisa meluas kapan saja tanpa peringatan.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut